Perpustakaan ITB

Judul Penulis / Pembimbing TA Tahun Penerbit Perpustakaan

14 [Empat belas] langkah meningkatkan karier dan jabatan

/ oleh Bartono P. H., Novianto, Jebile enterprise.


Nomor Panggil PUSAT

650.1 BAR

Penulis

BARTONO P. H.

NOVIANTO

Penerbit

Elex Media Komputindo

Tahun Terbit

2005

Ketersediaan

NoNomor IndukKembaliKoleksi
NoNomor IndukTanggal
NoNomor IndukTanggal
NoNomor IndukTanggal
NoNomor IndukLokasiKoleksi
1 20083485 PP ITB Lt. 2 (Koleksi Mingguan) Koleksi Mingguan
No AntrianTanggal ReservasiUser

Detil

ISBN : 9789792070606 [pbk]
Kolasi : ix, 214 hlm.; 18 cm.
Materi Koleksi : Buku-Bacaan Pengaya Nonfiksi
Subjek : Management ; Manajemen
Kata Kunci : Career development
Keterangan : Karier dan jabatan merupakan kata kunci bagi pegawai yang ingin menaikan taraf hidup di dalam pekerjaan. Jabatan yang tersedia biasanya sangat terbatas jumlahnya sementara yang berminat untuk merebut kursi jabatan sangat banyak. Akibatnya harus ada kompetisi untuk mendapatkannya. Menghayati pekerjaan sekaligus mencintai pekerjaan sekaligus luluh dalam pekerjaan itu adalah dasar pokok dalam menempuh karier. Setelah itu ada beberapa langkah yang bisa di tempuh untuk meningkatkan karier dan jabatan antara lain menguasai pekerjaan sekarang, hindari sikap over acting, tunjukan kebolehan bilamana perlu, jangan mengagungkan kesuksesan diluar instansi membualkannya didalam lingkungan kerja, jangan menentang arus, perlihatkan diri dalam kegiatan instansi, memiliki penampilan yang meyakinkan, mengusahakan pendekatan pribadi, hindari frustasi, memahami sifat dan sikap pimpinan, berprestasilah jika atasan orang asing, jangan menjatuhkan rekan kerja, bersabar, bersyukur dengan apa yang sudah dimiliki.